SELAMAT DATANG DESA TAMBAKBOYO KECAMATAN MANTINGAN YANG GEMAH RIPAH LOHJINAWI

Artikel

PELANTIKAN PANTARLIH PILKADA TAHUN 2024

27 Juni 2024 10:07:03  Administrator  41 Kali Dibaca  Berita Desa

TAMBAKBOYO.NGAWIKAB.ID- Seiring dengan telah selesainya Pileg, Pilpres bulan Peberuari 2024, kini Negara Indonesia menyelenggarakan PILKADA serentak yang akan dilaksanakan 27 Nopember 2024. Adapun Tahapan yang telah dilaksanakan adalah  seleksi PPK, PPS sehingga bisa dilanjutkan perekrutan Pantarlih untuk Pilkada serentak tahun 2024.Begitu juga yang telah dilaksanakan di Desa Tambakboyo Kecamatan Mantingan, PPS telah merekrut sejumlah 22 orang peserta yang dibagi menjadi 12 TPS.

Petugas Pantarlih tersebut telah dilantik pada hari Senin ( 24/06/2024 ), oleh PPS Desa Tambakboyo. Hadir pada kesempatan itu Kepala Desa Tambakboyo ( Saefudin ), Babinsa, Babinkamtibmas, Panwascam, PKD serta 22 peserta Pantarlih. Setelah Pelantikan pantarlih langsung bekerja yang untuk pendataan atau Coklit yang dimulai 24 Juni 2024 sampai dengan 24 Juli 2024. Tahapan ini mengawali Pilkada serentak yaitu Pilgub Jawa Timur dan Pilbup Ngawi. 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Pemerintah Desa

 Statistik

 Arsip Artikel

29 Juli 2013 | 135 Kali
Profil Desa
15 Agustus 2022 | 121 Kali
Pemerintahan Desa
26 Januari 2024 | 113 Kali
PELANTIKAN KPPS DESA TAMBAKBOYO
24 Maret 2023 | 99 Kali
PAWAI MENYAMBUT RAMADAN 1444 H
12 Agustus 2022 | 98 Kali
Visi dan Misi
04 Agustus 2022 | 96 Kali
Sejarah Desa
12 Agustus 2022 | 94 Kali
Pemerintah Desa
20 April 2014 | 38 Kali
Panduan
22 Februari 2023 | 46 Kali
ANGGOTA BPD PAW TAMBAKBOYO DILANTIK
12 Agustus 2022 | 34 Kali
RT RW
07 November 2023 | 44 Kali
MUSRENBANGDES KHUSUS PERUBAHAN
31 Maret 2013 | 37 Kali
Awal mula SID
20 September 2024 | 9 Kali
KAPOLSEK BARU SILATURAHMI DI DESA TAMBAKBOYO
22 April 2014 | 36 Kali
Pengaduan

 Peta Wilayah Desa

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:20
    Kemarin:15
    Total Pengunjung:10.346
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.227.111.197
    Browser:Mozilla 5.0